Kamis, 11 Februari 2010

CERGAMBOREE 2010


PEMUDA PEMUDI RUANG109 AKAN BERPARTISIPASI DALAM SALAH SALTO ACARA PERKOMIKAN SURABAYA YANG PASTI TOKCER


CEKIDOT NIH ACARANYA


Cergamboree: Pameran-Forum Komik Surabaya

18-20 Februari 2010
@ CCCL Surabaya, Jl. Darmokali 10, Surabaya 60265
Pameran – Workshop – Pemutaran Animasi – Forum – Rally Comic Launching

Bersama :
Ruang 109 (WONOKROMO)
Bunuh Diri (Surabaya)
Neo Paradigm (Surabaya)
Wind Rider (Surabaya)
Daniel I.W. (Surabaya)

Akademi Samali (Beng Rahardian – Jakarta)
Seven Art Land (Jakarta)
Azisa Noor (Bandung) Mulyakarya (Jogjakarta)
Buletin Komik (Malang)
Nasi Putih (Jember)


Mengundang :
Clément Baloup (La Boîte à Bulles - France/Prancis)


Gratis & terbuka untuk umum.


INI NIH JADUAL ACARANYA:

Pameran Komik
Kamis 18 Februari – Sabtu 20 Februari 2010
@ Galeri CCCL Surabaya, Jl. Darmokali 10 Surabaya 60265


Workshop bersama Clément Baloup
Kamis 18 Februari – Jumat 19 Februari 2010, 14.00 – 17.00 (2 hari x 3 jam)
@ La Salle CCCL. (Mohon mendaftarkan diri terlebih dulu)


Rally Comic Launching
Presentasi bersama komik-komik yang diterbitkan sejak awal 2009.
Sabtu 20 Februari 2010, 14.00-16.00


Forum: “Ragam & variasi komik Indonesia – Prancis saat ini”
Sabtu 20 Februari 2010, 17.00-19.00 @ La Salle CCCL.
Pembicara & moderator: Clement Baloup & Roikan


Pemutaran Animasi
Jumat 19 Februari 2010, 18.00-20.00 @ La Salle CCCL
Grammar Suroboyo episode 1, 2, 3, dan 3.5

dan animasi-animasi lainnya

** Info/Pendaftaran Workshop : Kathleen: 085 854 725 932


KLIK LINK OKE JOSS!

EVENT DI FB
CCCL
C20 LIBRARY

Tidak ada komentar:

Posting Komentar